Konferensi asia afrika diselenggarakan pada tanggal
Jawaban:
18 april 1955-24 april 1955
Tanggal 18 sampai dengan 24 April 1955
Penjelasan:
~ Konferensi Asia Afrika atau KKA adalah sebuah konferensi tingkat tinggi yang diadakan oleh negara-negara dari Asia dan Afrika.
~ Konferensi Asia Afrika yang diselenggarakan pada Tanggal 18 sampai dengan 24 April 1955 di Gedung Merdeka, Bandung Jawa Barat.
~ Konferensi Asia Afrika dihadiri oleh 29 negara dan menghasilkan sepuluh prinsip yang dikenal dengan Dasasila Bandung.
~ Pada Konferensi Asia Afrika berhasil dalam merumuskan masalah umum, menyiapkan pedoman operasional kerjasama antarnegara Asia-Afrika, serta menciptakan ketertiban dan perdamaian dunia.